deKUAL (Balinese Clothing)

deKUAL memiliki beberapa makna. Dalam bahasa Bali, de berarti jangan, kual berarti nakal, jadi deKUAL berarti jangan pernah melupakan dan melanggar budaya Bali. Jika deKUAL dipisahkan menurut huruf penyusunnya dapat diartikan de (Desain) K (Kaos) U (untuk) Al (Amal)

Melasti

Posted by deKUAL Balinese Clothing on Sunday, May 22, 2011 , under | comments (0)


     Melasti / Mekiis adalah upacara yang dilakukan oleh umat Hindu di Bali empat atau tiga hari sebelum hari raya Nyepi. Upacara Melasti dilakukan untuk membersihkan lahir batin manusia dan alam, dengan jalan menghanyutkan segala kotoran menggunakan air kehidupan. Oleh karena itu prosesi sembahyang dilaksanakan pada sumber-sumber air. Upacara...

Tumpek Bubuh

Posted by deKUAL Balinese Clothing on Wednesday, May 18, 2011 , under | comments (0)


                                    Tumpek Bubuh merupakan salah satu hari raya umat Hindu di Bali. Tumpek Bubuh disebut juga dengan Tumpek Wariga, Tumpek Uduh maupun Tumpek Pengatag. Hari raya...
Powered by Blogger.
Latest News